Variants:
- Bengkoang & Milk
- Strawberry & Milk
- Pearl & Milk
- Avocado & Milk
- Goat's Milk
Size:
1kg 35.2 Oz
250g 8.75 Oz
Lulur Whitening yang telah diformulasi
dengan susu yang kaya akan protein, vitamin dan mineral. Dengan ekstrak
Susu kambing, Avocado, Strawberry, Bengkoang dan Mutiara kaya akan
pelembap dan memberikan nutrisi penting untuk kulit serta mencerahkan
dan melembutkan tekstur kulit. Dengan anti-oksidan yang kuat, menjaga
warna kulit yang sehat, mencegah penuaan dini dan melindungi kulit dari
bahaya sinar UV serta AHA untuk mencerahkan, meremajakan dan membuat
kulit tampak putih. Collagen untuk menghaluskan dan mengencangkan kulit
agar tampak lebih awet muda. Mengangkat sel kulit mati dan kering agar
kulit lebih lembut, halus, segar, kenyal dan berseri-seri sepanjang
hari.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar